Cocok Ditemani dengan Kopi Pahit, Begini Cara Membuat Jajanan Khas Karawang Jojongkong

Cocok Ditemani dengan Kopi Pahit, Begini Cara Membuat Jajanan Khas Karawang Jojongkong

ilustrasi gambar--

KARAWANG - Selain kaya akan makanan-makanan berat yang khas, Karawang juga memiliki berbagai camilan khas yang menggoda. Salah satunya Jojongkong.

Makanan khas Karawang yang satu ini terbuat dari campuran beras, tepung ketan, kanji, dan garam yang kemudian dibungkus dengan daun pisang.

Biasanya, Jojongkong diisi dengan parutan kelapa dan gula merah.

Kue tradisional ini menjadi salah satu makanan legendaris di Karawang.

Tak hanya warga lokal, para wisatawan yang berkunjung ke Karawang juga menyukai menu yang satu ini.

BACA JUGA : Dipecat Playboy Usai Dukung Palestina, Begini Kata Mia Khalifah

Rasanya yang gurih dan manis cocok dinikmati bersama teh pahit hangat atau kopi hitam.

Bahan-bahan

  • Bahan Gula merah
  • 250-300 gula merah
  • 100 grm air
  • Bahan Hijau
  • 400 ml santan
  • 400 ml air pandan + sedikit esence pandan
  • 65 grm tepung beras
  • 13 grm tepung tapioka
  • 1 sdt garam
  • 2 sdm gula pasir

 

Bahan putih

  • 800 grm santan
  • 75 grm tepung beras
  • 25 grm tepung tapioka
  • 1 1/2 sdt garam
  • 2 sdt gula pasir
  • 1/2 sdt vanilla
  • 1 lembar daun pandan simpulkan

BACA JUGA : Nostalgia! Yuk Nonton Anime Chibi Maruko-chan, Cek Link Nontonnya Disini

Cara Membuat

 

Langkah 1

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: